Selasa, 18 Juni 2013

Soal Remidi Kimia Kelas XI TKR Semester Genap

PROGRAM REMIDIAL
MATA PELAJARAN KIMIA TEKNIK


Nama      :  ......................................
Kelas      :  XI TKR 


1.        Jelaskan pengertian dari :
a.        reaksi reversibel
b.        reaksi ireversibel
2.        Dalam ruang 4 liter terdapat reaksi kesetimbangan:
NO2 (g) + CO(g) 
NO(g) +CO2 (g)
Jika pada saat setimbang terdapat gas NO2 dan gas CO masing-masing 0,2 mol, dan gas NO serta CO2 masing-masing 0,4 mol. Tentukan besarnya tetapan kesetimbangan pada suhu tersebut !
3.        Tuliskan persamaan tetapan kesetimbangan untuk reaksi:
a.        CO(g) + 3 H2(g) CH4(g) + H2O(g)
b.        2 SO2(g) + O2(g) 2 SO3(g)
4.        Dari reaksi 2NO + 2H2 →   N2 + 2H2O diperoleh data sebagai berikut :
No
[NO] M
[H] M
V M/s
1
2 x 103
2 x 103
4 x 10-6
2
4 x 103
2 x 103
4 x 10-6
3
6 x 103
2 x 103
12 x 10-6
4
4 x 103
6 x 103
24 x 10-6
5
4 x 103
8 x 103
32 x 10-6
Dari data diatas, tentukan :
a.        orde reaksi total
b.        persamaan laju reaksi
5.        Eksperimen untuk reaksi : N2 + H2   →     2NHterdapat tabel berikut ini:
No
[N2]
[H2]
Laju reaksi
1
0.002
0.002
4 x 10-4
2
0.004
0.002
8 x 10-4
3
0.004
0.008
32 x 10-4
Dari tabel diatas tentukan :
a.        Orde reaksi N2
b.        Orde reaksi H2
c.        Persamaan laju reaksinya
d.        Nilai tetapan (k)



Tidak ada komentar:

Posting Komentar